Cara Setting Modem 3| Setting Modem
Internet menggunakan modem menjadi salah satu alternatif saat ini jika tidak mempunyai akses internet dengan telkomsel speedy. Bagi yang baru membeli modem Huawei, berikut cara setting modem Huawei dengan menggunakan kartu 3 (three).
- Colokkan usb modem ke laptop/komputer anda
- Tunggu sampai laptop/komputer mendetek modem dan secara otomatis akan menginstall driver modem yang anda masukkan
- Buka software modem yang telah terinstall, dan klik setting -> connection profile -> pilih new (untuk membuat profil baru)
Isi data profile- Profile Name = Three
- APN = 3data
- Access Number = *99#
- Username = 3data
- Password = 3data
- Set as default profile Three (3)
- Untuk mencobanya klik, Connect
0 komentar:
Posting Komentar